Mar 5, 2009

TUTORIAL 18 MEMINDAH DAN MENDUPLIKAT MENGGUNAKAN TITIK TANGKAP OBJEC DI AUTOCAD

Bagaimana dengan latihan yang kemarin???? sudah anda kuasaikan????. Autocad tutorial mengharapkan anda telah menguasai materi kemarin dan sering mengadakan latihan sendiri sehingga anda akan mahir dan bisa menemukan teknik menggambar sendiri di autocad.

Autocad tutorial kali ini akan membahas cara memindah dan menduplikat menggunakan teknik yang kedua yaitu menggunakan titik tangkap objec. Jangan lupa!!! anda pastikan semua titik tangkap objec dalam keadaan aktif (lupa caranya klik disini).

Sekarang kita mulai saja, silakan anda buat dua buah objec rectangle dengan ukuran 100x100 dan 25x25 seperti dibawah ini:


CARA 2 MENGGUNAKAN TITIK TANGKAP SEBUAH OBJEC

Dalam latihan ini kita akan memindah objec rectangle 25x25 menggunakan titik tangkap midpoint garis verikal. Dan akan kita pindahkan ke titik tangkap midpoint garis verikal rectangle 100x100, silakan anda ikuti langkah-langkah sebagai berikut:
Ketik: M - Enter atau klik toolbar move , kalau untuk menduplikat Ketik: CP - enter atau klik toolbar Copy

Klik Objec yang akan kita pindah (rectangle 25x25) - Enter

Cari titik tangkap midpoint garis vertikal objec - klik, seperti gambar di bawah ini:

Cari titik tangkap midpoint garis vertikal objec tempat memindah (rectangle 100x100) - klik seperti gambar di bawah ini:

hasil akhirnya seperti gambar di bawah ini:








No comments:

Post a Comment